elektro_istts

Open Talk Teknik Elektro 2023

Teknik Elektro, sebagai salah satu jurusan yang terdapat di ISTTS, memahami bahwa mahasiswa adalah bagian terpenting dalam pengembangan program studi yang lebih baik. Oleh karena itu, untuk mendengarkan keluhan dan masukan dari mahasiswa, Hima Elektro mengadakan sebuah acara rutin yang disebut Open Talk, yang dilaksanakan setiap tahun. Dalam acara tersebut, mahasiswa dapat berbicara dengan para …

Open Talk Teknik Elektro 2023 Read More »

Memahami Raspberry Pi: Solusi Kompak untuk Proyek Teknologi Anda

Raspberry Pi adalah komputer mini yang sangat populer dan banyak digunakan untuk berbagai keperluan. Dibandingkan dengan komputer tradisional, Raspberry Pi lebih kecil dan memiliki harga yang lebih terjangkau, sehingga membuatnya sangat menarik bagi pengguna yang ingin menjajal dunia komputer atau mencoba berbagai proyek-proyek teknologi. Raspberry Pi memiliki spesifikasi hardware yang cukup baik dan memungkinkan pengguna …

Memahami Raspberry Pi: Solusi Kompak untuk Proyek Teknologi Anda Read More »

Pentingnya Pemrograman dalam Bidang Teknik Elektro

Teknik Elektro adalah salah satu disiplin ilmu yang mempelajari tentang pengolahan dan pemrosesan sinyal listrik. Dalam era digital saat ini, pemahaman mengenai pemrograman sangat diperlukan bagi para insinyur elektro untuk mengatasi masalah-masalah kompleks. Oleh karena itu, penting bagi para lulusan teknik elektro untuk mempelajari pemrograman sebagai bagian dari bekal profesional mereka. Pemrograman adalah alat utama …

Pentingnya Pemrograman dalam Bidang Teknik Elektro Read More »

RANCANG BANGUN SISTEM BARRIER GATE MENGGUNAKAN KARTU NFC DAN RASPBERRY PI SEBAGAI ACCESS CONTROL BERBASIS INTERNET

OF THINGS Salah satu karya Tugas Akhir, karya Dafi Gumawang Priadi Barrier gate merupakan salah satu teknologi yang digunakan untukmenutup/membuka akses pada suatu properti, contoh penerapannya ada padaberbagai akses properti seperti apartemen, mall, hotel, dan jalan tol. Pada umumnyabarrier gate sudah dilengkapi dengan sebuah board yang dapat mengendalikankondisi gerbang dengan berbagai jenis interface yang disediakan, …

RANCANG BANGUN SISTEM BARRIER GATE MENGGUNAKAN KARTU NFC DAN RASPBERRY PI SEBAGAI ACCESS CONTROL BERBASIS INTERNET Read More »

World Class Professor Seminar 2022

Mendapatkan hibah penelitian skala internasional bukanlah hal yang tidak mungkin. Semua dosen perguruan tinggi bisa mendapatkannya. Penelitian dosen dengan skala internasional ini juga bisa melibatkan mahasiswa pada perguruan tinggi tersebut. Mudah atau tidaknya hibah tersebut untuk didapatkan adalah tergantung banyak faktor, salah satunya adalah pengetahuan mengenai langkah pengajuan hibah yang benar. Untuk memperbesar kesempatan mendapatkan …

World Class Professor Seminar 2022 Read More »

Tips and Trick dalam Menulis Paper dan Tugas Akhir

Halo guys 👋HIMA Teknik Elektro akan mengadakan Acara Pelatihan Mahasiswa Teknik Elektro. Dengan tema “Tips and Trick dalam Menulis Paper dan Tugas Akhir” dengan tujuan kalian dapat mengerti tata cara dalam penulisan paper atau tugas akhir. Dengan pembicara kita :Dr. Ir. Francisca H Chandra, M.T. (Kaprodi S1 Teknik Elektro) Acara ini akan diadakan padaHari, Tanggal …

Tips and Trick dalam Menulis Paper dan Tugas Akhir Read More »

Beasiswa Putra Putri Elektro ISTTS

Teknik Elektro ISTTS lagi-lagi membakar uang untuk memenuhi permintaan Sarjana Teknik Elektro dari perusahaan-perusahaan besar, baik di dalam negeri maupun di luar negeri. Sepak terjang lulusan teknik elektro ISTTS telah dikenali oleh berbagai macam perusahaan yang membuat lulusan teknik elektro ISTTS selalu diincar oleh perusahaan-perusahaan ternama. perbandinggan lulusan dan jumlah permintaan lulusan bisa mencapai 1:4. …

Beasiswa Putra Putri Elektro ISTTS Read More »