ATV Ramah Lingkungan

Ingin menciptakan kendaraan yang bebas polusi, Fransiscus Ricky merancang ATV bertenaga surya. Karya tugas akhir itu sengaja didesain untuk mengangkut produk pertanian dan laut. Ricky menjelaskan, selama ini Indonesia sangat tergantung dengan bahan bakar minyak (BBM). Padahal, sumber alam itu lama kelamaan semakin menipis dan harganya tidak stabil. ”Apalagi, juga menimbulkan polusi,” katanya. Untuk itu, …

ATV Ramah Lingkungan Read More »